H. Man Serap Aspirasi Dua Desa di Ambalawi

BIMA – Anggota DPRD Provinsi NTB Dapil VI dari Fraksi Demokrat, H. A Rahman H. Abidin, SE menggelar reses masa sidang I tahun 2021, Senin (15/2/2021). Pada reses kali ini, H. Man mengunjungi dua desa di Kecamatan Ambalawi. Yakni Desa Rite dan Desa Kole. Dengan menerapkan protokol kesehatan Covid – 19, kegiatan reses pertama di …

Penilaian Lomba Sekolah Sehat 2021 Dilakukan Secara Daring

SUMBAWA – Lomba Sekolah Sehat (LSS) tingkat kabupaten tahun ini tetap dilaksanakan. Karena dalam situasi pandemi covid-19 maka sistem penilaiannya menggunakan pola daring. Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Sumbawa Ikram Mubarak mengatakan, lomba sekolah sehat tahun ini rencana digelar pada tri wulan kedua (April Mei, Juni 2021). Karena dalam situasi pandemi maka penilaian lomba …

Anggaran MTQ Dialihkan untuk Penanganan Covid-19

SUMBAWA – Pemerintah daerah tahun ini kembali meniadakan lomba Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat kabupaten. Anggaran yang telah diusulkan sebelumnya telah dialihkan dengan alasan refocusing penanganan covid 19. Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Sumbawa Ikram Mubarak membenarkan hal tersebut. Diungkapkan bahwa sebelumhya ia telah mengusulkan anggaran MTQ sebesar Rp1 miliar. Namun anggaran terpaksa dialihkan …

16 Desa di 12 Kecamatan di Sumbawa Pilih BPD

SUMBAWA – Selain mempersiapkan pemilihan kepala desa antar waktu, DPMD Kabupaten Sumbawa juga mempersiapkan pemilihan Badan Permusyawaratan Desa (BPD). Pemilihan BPD tahun ini akan digelar di 16 desa di 12 Kecamatan. Meliputi Kecamatan Alas, Alas Barat, Utan, Rhee, Moyo Hulu, Moyo Utara, Unter Iwes, Plampang Lantung, Ropang, Maronge dan Kecamatan Tarano. Kepala DPMD Kabupaten Sumbawa …

Ini Jadwal Pilkades Antar Waktu Dua Desa di Sumbawa

SUMBAWA – Pemilihan kepala desa antar waktu (PAW) di Desa Rhee rencana digelar 15 Maret 2021. Sementara untuk Desa Poto digelar 15 April 2021 mendatang. PAW di Desa Poto digelar karena Kades sebelumnya meninggal dunia. Sementara Kades Rhee sebelumnya mengundurkan diri. Kepala DPMD Kabupaten Sumbawa melalui Kepala Bidang Pemerintahan Desa Deden Fitriadi mengatakan, sejauh ini …

Orok Bayi Ditemukan Membusuk dan Terkoyak Gegerkan Warga

LOMBOK BARAT – Penemuan orok bayi gegerkan warga Dusun Mambalan, Kecamatan Gunungsari Lombok Barat. Mayat berjenis kelamin laki-laki itu ditemukan salah seorang warga di sungai Dusun Mambalan, Minggu (14/2/2021) sekitar pukul 17.00 wita. Diduga bayi tersebut dibuang oleh orang tuanya sudah berhari-hari. Karena kondisinya sudah membusuk, dan jasad bayi sudah tidak utuh lagi. Mayat bayi …

Polsek Lunyuk Tangkap Maling TV Kurang dari 24 Jam Setelah Beraksi

SUMBAWA – Polsek Lunyuk mengamankan 2 terduga pencuri, Ahad (14/2/2021) pukul 18.00 wita. Masing-masing berinisial FR (25) dan HP (30), warga Desa Lunyuk Rea. Kasubbag Humas Polres Sumbawa Akp Sumardi, S.Sos mengungkapkan, keduanya diduga melakukan pencurian televisi di rumah warga di RT 004 RW 002 Dusun Kalbir Desa Emang Lestari, Minggu (14/02/21) pukul 01.00 wita …